Kepo - Kirim.email Podcast
Membangun Startup Walaupun Tidak Bisa Coding - Ep. #62
- Author: Vários
- Narrator: Vários
- Publisher: Podcast
- Duration: 0:29:09
- More information
Informações:
Synopsis
“Mas, bagaimana caranya membangun bisnis digital startup walaupun kita tidak bisa coding?” Saat saya buka sesi tanya jawab di Instagram, cukup sering saya mendapatkan pertanyaan seperti itu dari beberapa orang yang berbeda. Mungkin karena mereka tahu latar belakang saya yang sama sekali bukan programmer, tetapi atas izin Alloh, bisa membangun bisnis digital startup yang bernama KIRIM.EMAIL hingga saat ini. Maka dari itu, itulah yang akan menjadi topik pembahasan kita di KEPO-KIRIM.EMAIL Podcast episode 62 ini. Silakan download dan dengarkan episode kali ini.